BERITAKINI talentafmnews.com – Salah satu program pada masa pandemi covid-19 di Lombok Tengah adalah Jaringan Pengaman Sosial (JPS) Beriman Sejahtera Dan Bermutu (BERSATU) yang menurut rencana, program tersebut berupa pemberian uang tunai Rp.600 ribu/KK bagi yang memenuhi kriteria sebagai penerima.
Sekda Lombok Tengah, DR.HM.Nursiah,Sos.M.Si dalam sebuah kesempatan baru-baru ini menyatakan, selain program JPS Bersatu yang dananya bersumber dari APBD Lombok Tengah, ada bantuan lainya yang juga akan dikucurkan ke tengah-tengah masyarakat.
Program itu antara lain, JPS Gemilang yang bersumber dari APBD Provinsi NTB berupa sembako, Bantuan Sosial Tunai (BST) yang sumber dananya dari Kemensos-RI berupa uang tunai Rp.600 ribu/KK dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa yang dananya bersumber dari APBDes masing-masing desa berupa uang tunai Rp.600 ribu/KK.
“Jadi, kita akan memilah. Jangan sampai yang sudah mendapatkan bantuan dari salah satu program tersebut, kembali mendapatkan bantuan dari program lain. Jangan sampai ada yang dapat dobel,”kata Sekda.
Sekda mencontohkan, kalau si A telah mendapat bantuan dari program PKH, maka tidak boleh mendapatkan bantuan dari program lain. Begitu juga bila si B telah mendapat bantuan dari BLT Dana desa, tidak boleh lagi dapat dari bantuan JPS Gemilang ataupun JPS Bersatu.
BERIKUT KUOTA JARING PENGAMAN SOSIAL (JPS) BERSATU KABUPATEN LOMBOK TENGAH TAHUN 2020 DALAM RANGKA PENANGANAN COVID-19
Total se-Lombok Tengah yang akan dapat sebanyak 10,808 Kepala Keluarga (KK)
DENGAN RINCIAN PER KECAMATAN/PER DESA SBB:
KECAMATAN PRAYA: 1.233
1. Kel. Panjisari 52
2 Kel. Leneng 90
3 Kel. Renteng 52
4 Kel. Praya 102
5 Kel. Prapen 115
6 Kel. Tiwugalih 63
7 Kel. Semayan 71
8 Kel. Gerunung 113
9 Kel. Gonjak 56
10 Desa Bunut Baok 71
11 Desa Jago 110
12 Desa Aik Mual 55
13 Desa Mertak Tombok 135
14 Desa Montong Terep 81
15 Desa Mekar Damai 67
KECAMATAN PRAYA TENGAH : 628
1 Kel. Jontlak 17
2 Kel. Gerantung 37
3 Kel. Sasake 54
4 Desa Lajut 55
5 Desa Batunyala 78
6 Desa Pejanggik 58
7 Desa Kelebuh 95
8 Desa Beraim 74
9 Desa Pengadang 76
10 Desa Jurang Jaler 11
11 Desa Dakung 47
12 Desa Prai Meke 27
KECAMATAN PRAYA TIMUR: 1,232
1 Desa Kidang 5
2 Desa Bilelando 11
3 Desa Semoyang 117
4 Desa Ganti 284
5 Desa Beleke 256
6 Desa Sengkerang 123
7 Desa Landah 249
8 Desa Marong 112
9 Desa Mujur 70
10 Desa Sukaraja 5
KECAMATAN PRAYA BARAT: 1,259
1 Desa Selong Belanak 31
2 Desa Mekarsari 76
3 Desa Banyu Urip 63
4 Desa Kateng 192
5 Desa Mangkung 220
6 Desa Bonder 131
7 Desa Stanggor 89
8 Desa Penujak 122
9 Desa Batujai 333
10 Desa Tanak Rarang 3
KECAMATAN PRAYA BARAT DAYA : 735
1 Montong Sapah 17
2 Desa Kabul 101
3 Desa Pelambik 87
4 Desa Ranggagata –
5 Desa Ungga 141
6 Desa Darek 108
7 Desa Batu Jangkih 41
8 Desa Montong Ajan 115
9 Desa Pandan Indah 71
10 Desa Serage 38
11 Desa Teduh 15
KECAMATAN PRINGGARATA: 542
1 Desa Bilebante 18
2 Desa Bagu 71
3 Desa Sintung 70
4 Desa Pringgarata 69
5 Desa Murbaya 30
6 Desa Sepakek 30
7 Desa Pemepek 61
8 Desa Menemeng 74
9 Desa Arjangke 58
10 Desa Taman Indah –
11 Desa Sisik 63
KECAMATAN JONGGAT: 1,297
1 Desa Labulia 227
2 Desa Sukarara 191
3 Desa Puyung 126
4 Desa Gemel 25
5 Desa Barejulat 153
6 Desa Bunkate 59
7 Desa Nyerot 76
8 Desa Batutulis 43
9 Desa Jelantik 135
10 Desa Ubung 52
11 Desa Bonjeruk 77
12 Desa Prine 55
13 Desa Pengenjek 77
KECAMATAN KOPANG: 772
1 Desa Muncan 76
2 Desa Monggas –
3 Desa Darmaji 73
4 Desa Dasan baru 91
5 Desa Kopang Rembiga 108
6 Desa Montong Gamang 72
7 Desa Lendang Are 24
8 Desa Bebuak 115
9 Desa Wajageseng 124
10 Desa Sempaeru 39
11 Desa Aik Bual 50
KECAMATAN JANAPRIA: 1,103
1 Desa Loang Maka 86
2 Desa Langko 36
3 Desa Selebung Rembiga 34
4 Desa Bakan 5
5 Desa Durian –
6 Desa Pendem 108
7 Desa Janapria 225
8 Desa Saba 180
9 Desa Lekor 67
10 Desa Krembong 212
11 Desa Jango 127
12 Desa Setuta 24
KECAMATAN PUJUT: 776
1 Desa Tumpak 34
2 Desa Prabu 35
3 Desa Kuta 81
4 Desa Rembitan 18
5 Desa Sukadana –
6 Desa Mertak –
7 Desa Pengengat 71
8 Desa Teruwai 75
9 Desa Gapura 44
10 Desa Kawo 69
11 Desa Segala Anyar –
12 Desa Sengkol 88
13 Desa Pengembur 120
14 Desa Ketare 75
15 Desa Tanak Awu 67
16 Desa Bangket Parak –
KECAMATAN BATUKLIANG: 809
1 Desa Beber 79
2 Desa Pagutan 113
3 Desa Barabali 148
4 Desa Bujak 55
5 Desa Presak 73
6 Desa Mantang 113
7 Desa Aik Darek 51
8 Desa Selebung 117
9 Desa Tampak Siring 10
10 Desa Mekar Bersatu 51
KECAMATAN BATUKLIANG UTARA: 421
1 Desa Mas Mas 32
2 Desa Aik Bukak 35
3 Desa Setiling 64
4 Desa Aik Berik 52
5 Desa Teratak 50
6 Desa Lantan 47
7 Desa Tanak Beak 56
8 Desa Karang Sidemen 84
Sumber Data: Dinas Sosial Lombok Tengah
Assalamukalum…yg terhormap bapak bupati lombok tengah saya memohon dengan sebesar2 nya supaya kami masrakat yg sangat membutuh kan bantuan covid 19 karena kami sangat tedapak dengan ada nya covd 19 karena kami pengusaha kecil di wisata pantai kuta sangat saya membutuhka bantuan nya karena sya gak pernah tersentuh batuan apa pun bentuk batuan sekian terimakasih dari napsiah desa rembitan kecamatan pujut lombok tengah ntb